1. Home
  2. Produk
  3. Ringers 259

Ringers 259

Ansell Ringer 259 adalah impact safety gloves tahan air dengan ketahanan potong tinggi untuk perlindungan tangan maksimal.

Jumlah

Ringers 259 dari Ansell adalah sarung tangan impact heavy-duty dengan perlindungan TPR dan telapak dijahit Kevlar® untuk ketahanan potong terbaik, grip mantap, serta tahan air-cocok untuk industri berat seperti konstruksi, manufaktur, dan migas, menjaga tangan tetap aman, kering, dan terlihat jelas di tempat kerja

Fitur Ansell Ringer 259

  • Bahan TPR memberikan Perlindungan dari benturan pada punggung tangan dan pada seluruh jari tangan
  • Bagian telapak tangan dilapisi kulit sintentis yang tahan lama untuk genggaman yang lebih kokoh
  • Lapisan tambahan pada telapak tangan agar lebih tahan sayatan
  • Kedap air untuk menjaga tangan tetap kering
  • Konstruksi terbaik di kelasnya dengan sambungan yang kuat di antara lapisan untuk mencegah pemisahan sarung tangan pada saat melepasnya.
  • Lapisan tahan cairan di atas tangan
  • Penutup pergelangan tangan yang lebih Panjang berbahan neoprena dengan tab tarik dari TPR
  • Telapak tangan dengan jahitan Kevlar™
  • Visibilitas tinggi dan jalur reflektif di bagian manset untuk peningkatan keselamatan
Ukuran Tersedia 8,9,10,11,12,13
Warna Coating Merah
Konstruksi Dipotong dan Jahit
Cuff Style Neoprene Wrist Closure
Desain Cengkram Kulit Sintetis
Bebas Lateks Ya
Bahan Liner HPPE
Suhu Pencucian Air Dingin
Digunakan Untuk Pemasangan dan pelepasan slip rangkaian bor, Pemasangan rantai pipa, Perawatan fasilitas dan mesin, Pemasangan dan pembongkaran rig, Penanganan besi, Pengoperasian mesin berat, Perawatan dan perbaikan peralatan, Penanganan pipa, Penanganan material dengan tepi tajam atau kasar, Pemuatan dan pengangkutan, Perbaikan hidrolik, Pengisian ulang bahan bakar minyak dan solar
Merek Ringer

Produk Rekomendasi

Produk lain dari Kurnia Safety Supplies